Pertempuran Rantai

Pertempuran rantai
Bagian dari Serangan umat Muslim terhadap Kekaisaran Sasaniyah

Peta yang menunjukkan lokasi Kazima, Uballa dan Hufeir di Kuwait dan Irak sekarang.
TanggalApril 629 AD[1]
LokasiKazima[2]
Hasil Kemenangan Kekhalifahan Rasyidin
Pihak terlibat
Kekhalifahan Rasyidin Kekaisaran Sasaniyah
Tokoh dan pemimpin
Khalid bin Walid
  • Hormozd  [3]
  • Qubaz
  • Anoshagan
Kekuatan
18,000 40,000 (sumber-sumber primer) 15-000-20,000 (estimasi modern)
Korban
Ringan Berat

Pertempuran Sallasil (bahasa Arab: معركة ذات السلاسل Dhat al-Salasil)[4] atau Pertempuran Rantai adalah sebuah pertempuran antara Kekhalifahan Rasyidin melawan Kekaisaran Sasaniyah Persia pada April 629. Pertempurannya terjadi di Kazima (sekarang Kuwait) tidak lama setelah Perang Riddah usai. Pertempuran ini juga salah satu pertempuran yang dilakukan Kekhalifahan Rasyidin di mana pasukan umat muslim bertujuan untuk memperluas wilayah kekuasaannya.

  1. ^ Parvaneh Pourshariati, The Decline and Fall of the Sasanian Empire, (I.B. Tauris, 2011), 193.
  2. ^ "Chapter 19: The Battle of Chains". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-08-18. Diakses tanggal 2015-01-27. 
  3. ^ Parvaneh Pourshariati, The Decline and Fall of the Sasanian Empire, 193.
  4. ^ Parvaneh Pourshariati, The Decline and Fall of the Sasanian Empire, 192.

© MMXXIII Rich X Search. We shall prevail. All rights reserved. Rich X Search